get app
inews
Aa Text
Read Next : Kecelakaan Maut di Kulonprogo, 2 Motor Tabrakan Tewaskan 1 Orang

Seleksi PPK Kulonprogo Diikuti 253 Peserta

Kamis, 08 Februari 2018 - 23:49:00 WIB
Seleksi PPK Kulonprogo Diikuti 253 Peserta
Para peserta seleksi panitia pemilihan kecamatan (PPK) untuk pemilu 2019, di Kulonprogo. (Foto: Budi Utomo)

KULONPROGO, iNews.id – Sebanyak 253 warga Kulonprogo, mengikuti seleksi panitia pemilihan kecamatan (PPK) untuk pemilu 2019. Padahal nantinya, hanya akan diambil 36 orang yang menjadi PPK di Kulonprogo.

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kulonprogo melihat, minat warga untuk menjadi penyelenggara pemilu sangat tinggi. Sebab pada Pilkada 2016 hanya ada 200 orang dan kini meningkat hingga 253 orang.

Pada tahap awal, empat orang di antaranya tidak lolos verifikasi karena sudah dua kali menjadi panitia ad hoc. 249 orang peserta seleksi kemudian mengikuti tes tertulis yang digelar di aula IKIP PGRI Wates.

Sebanyak 24 peserta seleksi tidak hadir,tanpa alasan. Ke24 orang tersebut kemudian dinyatakan gugur oleh panitia. Para peserta sebagian adalah remaja, mulai dari lulusan baru sampai dengan sarjana. Bahkan ada yang sudah menjadi dosen.

Video Editor: Kuntadi

Editor: Himas Puspito Putra

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut