Gunung Merapi Semburkan 16 Kali Guguran Vulkanik Lava Pijar 

SLEMAN, iNews.id - Gunung Merapi di Yogyakarta terus mengalami erupsi. Sejak Kamis (11/7) hingga Jumat (12/7) pagi, Gunung Merapi tercatat mengalami guguran material vulkanik lava pijar sebanyak 16 kali.

Kamera Pos Pemantau BPPTKG Yogyakarta merekam detik-detik guguran material vulkanik tersebut. Status Gunung Merapi sendiri masih tetap di level III atau Siaga.

Produser: Reza Ramadhan
Video Editor: Ifaldi Musyadat 


Editor : Wahyu Triyogo

Bagikan Artikel: