Salah satu atlet berlaga dalam FOX'S Indonesia Para Badminton. (Foto: istimewa)

Kejuaraan ini bisa menjadi semangat para atlet untuk berprestasi karena ada tambahan ranking point yang digunakan untuk kualifikasi Paralimpiade Paris 2024.

Para atlet andalan Indonesia yang turun di antaranya pernah berhasil menorehkan prestasi di ajang Indonesia Para Badminton International di Solo pada tahun 2016. 

Fredy Setiawan misalnya, saat itu berhasil meraih gelar juara di nomor tunggal putra kategori SL 4. Ada pula Ukun Rukaendi dan Maman Nurjaman yang merebut medali perak dan perunggu di nomor tunggal putra kategori SL 4.

Sedangkan atlet asal Yogya, Syakuroh Qonitah Ikhtiar bersama empat atlet baru lainnya, akan bermain di kategori SL 3.

Rima Ferdianto berharap event ini bisa dimanfaatkan para atlet untuk berprestasi. 

"Ini menjadi ajang untuk mendapatkan tambahan poin dan ranking, untuk kualifikasi Paralimpiade Paris 2024," ujarnya.


Editor : Kuntadi Kuntadi

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network