Masyarakat kata AHY sudah mengikuti dan merasakan langsung dahsyatnya ledakan kasus Covid-19 di Indonesia, terutama di wilayah DKI Jakarta.
"Setiap hari, ada rekor baru; baik jumlah yang positif terpapar, maupun yang meninggal dunia. Rumah sakit pun penuh dimana-mana. Menyedihkan dan menakutkan. Tapi kita tidak boleh lumpuh dalam rasa sedih dan takut. Kita harus tegar, sabar, serta terus berikhtiar dan berdoa, memohon doa kepada Allah SWT, Tuhan YMK, agar kita semua selamat dari pandemi. Amin," ujar AHY.
Editor : Ainun Najib
Artikel Terkait