Pekerja menyiapkan ruang isolasi di Asrama Haji Yogyakarta, Mlati, Sleman, Senin (6/4/2020). (Foto : ANTARA /Hendra Nurdiyansyah)

Shavitri mengatakan, untuk kasus suspek Covid-19 hingga saat ini tercatat sebanyak 3.793 kasus dengan jumlah pasien suspek meninggal dunia sebanyak 46 kasus.

Dia mengatakan, untuk screening atau deteksi awal terhadap seseorang yang dicurigai menderita Covid-19 telah dilakukan terhadap sebanyak 34.274 orang.

"Hasil screening digunakan untuk menyatakan seseorang sebagai suspect atau bukan," katanya.


Editor : Ainun Najib

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network