Tank M1 Abrams milik Amerika Serikat (AS). Tank jenis ini akan segera dikirim ke Ukraina. (Foto: reuters)

Armada ini sudah dikembangkan selama Perang Dingin. Tank ini ini diciptakan sebagai pengganti tank M60 Angkatan Darat AS yang dianggap terlalu tua untuk ukuran tank modern. 

Tank Abrams juga dilengkapi dengan 2 senapan mesin 7,62 mm, salah satunya koaksial dan lainnya dipasang di atas palka penembak. Tak hanya itu, tank ini juga dilengkapi dengan senapan mesin 12,7 mm yang dipasang di atas palka komandan. Tank ini mengendong mesin turbin yang setara dengan 1.500 tenaga kuda. 

Mendapat bantuan tank secara cuma-cuma ini, Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky mengucapkan terima kasih kepada Presiden Amerika Serikat Joe Biden melalui Twitter. Menurut Zelensky  kehadiran tank Abrams merupakan suatu langkah menuju kemenangan dan mampu meningkatkan moril prajurit di medan laga.


Editor : Ainun Najib

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network