Gus Miftah merelakan blangkon miliknya untuk dilelang. Hasilnya, blangkon itu laku terjual Rp200 juta. (Foto : Instagram Gus Miftah)

Pendakwah yang berteman dekat dengan Deddy Corbuzier itu kembali menanyakan kepada Putra Siregar terkait harga Rp100 juta yang ia berikan. "Mas Putra berani Rp100 juta atau mau nambah dikit?" tanya Gus Miftah.

Alhasil, Putra Siregar pun menjawab dengan tegas untuk menambahkan harga dua kali lipat. "Boleh Gus, Rp200 juta Gus," sahut Putra.

Gus Miftah lantas berterima kasih kepada Putra Siregar yang sudah membeli blangkon istimewa miliknya dengan harga yang sangat tinggi.

Konser Santri untuk Indonesia tidak hanya menampilkan lelang blangkon Gus Miftah, tapi juga barang-barang dari tokoh agama lain. Salah satunya bordir Ayat Kursi milik KH Ahmad Mutakkin yang dihargai mulai Rp10 juta.


Editor : Ainun Najib

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network