Generasi muda yang ada sekarang ini adalah bonus penentu masa depan bangsa. Masa depan bangsa akan bergantung pada anak-anak yang tumbuh kembang baik. Tugas pemerintah di tahun 2030 adalah bebas orang miskin dan 2024 bebas miskin ekstrem.
“Kemiskinan di DIY masih 16,8 persen, ini harus diturunkan di bawah 14 persen,” katanya.
Editor : Kuntadi Kuntadi
Artikel Terkait