Ketua Harian Satgas Covid-19 Bantul, Joko Purnomo mengatakan, meski kasus terus menurun, namun pemkab terus mengajak masyarakat bersama memutus penyebaran Covid-19 dengan selalu menerapkan perilaku hidup bersih dan sehat dalam kehidupan sehari-hari.
"Dan disiplin protokol kesehatan 5M, yaitu memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak, menghindari kerumunan, serta mengurangi mobilitas," kata Joko yang juga Wakil Bupati Bantul, Minggu malam.
Editor : Ainun Najib
Artikel Terkait