Sementara itu Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa, Joko Purwnato mengatakan, Klaten yang terdiri atas 26 kecamatan sangat mendukung program Desa Pancasila. Harapannya nanti kebhinekaan yang ada bisa diimplementasikan dalam kehidupan di masyarakat.
“Kami ingin Bineka Tunggal Ika benar-benar diimplementasikan dalam kehidupan sehari hari di masyarakat, lingkungan saling membantu gotong royong," katanya.
Editor : Kuntadi Kuntadi
Artikel Terkait