Diduga karena mengantuk, mobil ini oleng dan menabrak tiang penyangga TPR Induk Parangtritis di Jalan Parangtritis KM 23,5 tepatnya Dusun Duwuran, Desa Parangtritis, Kretek.
Akibat kecelakaan ini, bodi depan mobil ringsek dan kaca mobil samping kanan kiri depan pecah. Pengemudi dan dua orang penumpang mobil tersebut tidak mengalami luka.
Editor : Kuntadi Kuntadi
Artikel Terkait