Saat ini jumlah pengunjung objek wisata per hari sekitar 2.000 sampai 3.000 orang dari data VisitingJogja. Sedangkan saat akhir pekan akan meningkat antara 6.000 sampai dengan 8.000 orang.
Komite Asean DPP Asita, Edwin Ismedi Himna berharap penerapan PPKM pada libur Nataru agar dibatalkan. Saat ini warga sudah terbiasa menerapkan protokol kesehatan secara ketat. Pemberlakuan PPKM Level 3 dikhawatirkan akan berdampak terhadap bangkitnya industry pariwisata.
“Saat ini pariwisata sudah mulai bangkit dan okupansi hotel juga cukup tinggi,” katanya.
Editor : Kuntadi Kuntadi
Artikel Terkait