Gus Miftah (Foto: Dok Instagram Gus Miftah)

JAKARTA, iNews.id - Pernikahan Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar digelar hari ini Sabtu (3/4/2021) di Hotel Raffles Kuningan, Jakarta Selatan. Sosok penting yang menjadi penghulu dalam pernikahan Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar adalah Gus Miftah

Gus Miftah mendapatkan kepercayaan dari Anang untuk menikahkan putrinya dengan Atta Halilintar.

“Jadi, beliau memberikan kepercayaan kepada saya untuk menikahkan Atta kepada putri kandungannya si Aurel dan posisi saya insya Allah jadi penghulu,” kata Gus Miftah kepada celebrities.id di iNews Tower, Kebon Sirih, Jakarta Pusat, Jumat (3/4/2021).

Sama seperti kedua pasangan ini, Gus Miftah yang hadir sebagai penghulu pun mempersiapkan diri untuk acara spesial ini. Tidak merasa terbebani pula lantaran yang dia nikahkan berasal dari keluarga selebritis.


Editor : Ainun Najib

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network