4.Rute
Bagi masyarakat Yogyakarta tentu sudah mengetahui rute menuju hutan pinus Mangunan. Akan tetapi, pengunjung dari luar kota tentu masih kebingungan.
Oleh sebab itu, pengunjung harus menuju pertigaan Imogiri untuk pergi ke Mangunan jika berangkat dari pusat kota Yogyakarta. Jarak tempuh dari pusat kota Yogyakarta ke hutan pinus Mangunan mencapai kurang lebih 24 km.
Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait