Jadwal Imsak Jogja hari ini Selasa (11/4/2023) atau hari ke-20 Ramadhan 1444 H. (Foto Ilustrasi: Rawpixel/Elements Envato)

YOGYAKARTA, iNews.id - Jadwal Imsak Jogja hari ini Selasa (11/4/2023) atau hari ke-20 Ramadhan 1444 H. Umat Muslim yang hendak menyiapkan sahur bisa menyimak jadwal ini.

Dikutip dari laman Kementerian Agama (Kemenag), berikut ini jadwal imsak untuk wilayah Yogyakarta pada Selasa 11 April 2023:

Imsak : 04.15 WIB 

Subuh : 04.25 WIB

Zuhur : 11.43 WIB

Asar  : 15.01 WIB 

Magrib: 17.42 WIB 

Isya  : 18.51 WIB

Niat Puasa 

Bacaan niat puasa Ramadhan yang harus dilafalkan sebagai berikut:

نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ أَدَاءِ فَرْضِ الشَّهْرِ رَمَضَانَ هَذِهِ السَّنَةِ لِلَّهِ تَعَالَى

Nawaitu shouma ghodin ‘an adaa-i fardhisy syahri romadhoona hadzihis sanati lillaahi ta’aala.

Artinya: Aku niat puasa pada hari esok untuk melaksanakan kewajiban pada bulan Ramadhan tahun ini karena Allah Ta’ala.

Itulah jadwal imsakiyah Jogja Selasa 11 April 2023. Selamat menunaikan ibadah puasa.


Editor : Ainun Najib

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network