Relawan GPC Handayani sedang mengikuti pelatihan pemulasraan jenazah positif Covid-19 di Gunungkidul. (Foto : Ist)

Dalam kegiatan ini selain dihadiri Gandung dan Guska,  kegiatan ini juga dihadiri oleh Ketua GPC Handayani Haryanto,  Lurah Kepek Saptosari Suhut, Ketua PMI Gunungkidul Iswandoyo, relawan GPC dan perwakilan narasumber BPBD Gunungkidul. Dalam kesempatan itu para relawan juga menerima bantuan baju hazmat atau alat pelindung  diri (APD) dan paket bingkisan.

Ketua PMI Gunungkidul Iswandoyo memberikan apresiasi atas kegiatan ini. Dirinya mengakui dalam pandemi Covid-19 ini PMI kewalahan untuk bisa melayani berkait dengan pemulasaraan dan pemakaman jenazah pasien Covid-19. 

“Kami berharap selain membantu pemulasaraan dan pemakaman jenazah, nantinya relawan GPC juga dapat memberikan edukasi kepada masyarakat,” ujarnya.


Editor : Ainun Najib

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network