Video amatir yang merekam perkelahian sopir truk dengan pengendara motor di jalan raya viral di media sosial. (Foto: Rekaman video warga).

Warga yang berada di lokasi segera melerai sehingga pertikaian tidak berlanjut lebih jauh.  

"Penyebabnya ucapan dari sopir yang kasar atau bagaimana kita belum tahu persis kemungkinan pengendara roda dua tidak terima akhirnya memberhentikan truk tersebut," ujar Kasi Humas Polres Gunungkidul, AKP Subarsana, Jumat (5/12/2025).  

Usai insiden, kedua belah pihak mendatangi Polsek Semin untuk dimediasi. Dari hasil mediasi, mereka sepakat menyelesaikan masalah secara kekeluargaan tanpa membuat laporan resmi.  

"Kedua belah pihak sepakat berdamai diselesaikan secara kekeluargaan," ucapnya.  


Editor : Kurnia Illahi

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network