Salah seorang penumpang, Riyana mengaku sengaja datang ke Yogyakarta pada Sabtu (29/1/2022) dan kembali ke Jakarta hari ini. Kebetulan ada urusan mendadak yang harus diselesaikan di Yogyakarta, sehingga memilih pesawat.
“Ini ada kepentingan mendadak yang harus saya selesaikan, kebetulan pas libur Imlek,” katanya.
Editor : Kuntadi Kuntadi
Artikel Terkait