Julissa Ramirez (kiri) dan Nohemi Medina Martinez dibunuh geng kriminal Meksiko (Foto: Newsflash)

Sehari setelah penemuan kedua jasad, ada satu kasus serupa lainnya di kota itu. Petugas menemukan dua perempuan korban penyiksaan, satu diketahui sudah meninggal dan seorang lagi menemui ajal setelah mendapat perawtan.

Cuidad Juarez dikenal sebagai daerah rawan kejahatan narkoba, pembunuhan, serta femisida atau pembunuhan terhadap perempuan bermotif gender. Sepanjang 17 hari di 2022, ada sembilan perempuan yang menjadi korban.

Tahun lalu, pemerintah Meksiko mengungkap bahwa hampir 1.000 perempuan dibunuh, sebagian di antaranya korban femisida.


Editor : Ainun Najib

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network