Bupati Sleman, Kustini Sri Purnomo dalam sambutan yang dibacakan, Staf Ahli Bupati Bidang Kesejahteraan Rakyat (Kesra), Mafilindati Nuraini berharap kegiatan ini bisa mengawal program pembangunan di Sleman yang responsif bagi perempuan untuk mengurangi kesenjangan dalam berbagai dimensi pembangunan.
“Semua pihak harus ikut terlibat aktif dalam mewujudkan pembangunan bagi perempuan,” katanya.
Musrenbang ini menghadirkan dua narasumber yaitu Yuni Hastuti, Perencana Ahli Muda pada Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Sleman dan Wasingatu Zakiyah dari Caksana Institut.
Editor : Kuntadi Kuntadi
Artikel Terkait