Bupati Bantul Abdul Halim Muslih meluncurkan oksigen gratis bagi masyarakat penderita Covid-19 Kamis (12/8/2021) (Foto : Antara)

Bupati berharap, dengan layanan oksigen gratis ini, kelurahan atau para lurah untuk kerja sama dengan cara melakukan pengadaan tabung-tabung oksigen untuk dipinjamkan ke masyarakat. Satgas Covid-19 desa agar dilengkapi dengan peralatan diantaranya oksimeter.

"Supaya Satgas Covid-19 bisa deteksi pasien-pasien yang melakukan isolasi itu jika saturasi oksigen terus menurun dan membutuhkan oksigen bisa cepat ke sini untuk memperoleh oksigen gratis dan diperbantukan pada pasien Covid-19 agar saturasi bisa kembali naik," katanya.

Data Satgas Penanggulangan Covid-19 Bantul menunjukkan, total kasus positif di Bantul per hari Rabu (11/8/2021) sebanyak 48.463 orang dengan telah sembuh 36.542 orang, sementara kasus meninggal 1.205 orang, sehingga kasus aktif atau pasien yang masih karantina sebanyak 10.716 orang.


Editor : Ainun Najib

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network