Sebelumnya, pesawat Angkatan Udara Filipina jatuh dan terbakar saat akan mendarat, Minggu (4/7/2021). Peristiwa itu terjadi di Patikul, Provinsi Sulu.
Panglima Angkatan Bersenjata, Cirilito Sobejana mengatakan, pesawat gagal mencapai landasan dengan sempurna karena kehilangan tenaga.
Dia menambahkan, pesawat jatuh beberapa kilometer dari bandara Jolo pukul 11.30 waktu setempat.
Editor : Ainun Najib
Artikel Terkait