Pemerintah Kota Yogyakarta mengawali revitalisasi pedestrian Jalan KH Ahmad Dahlan pada 2020, dengan melakukan perbaikan untuk trotoar di sisi selatan jalan.
Rencana revitalisasi dilanjutkan pada 2021 untuk trotoar di sisi utara jalan. Anggaran yang dialokasikan senilai Rp9,9 miliar dari dana keistimewaan.
Dinas Pekerjaan Umum Perumahan dan Kawasan Permukiman (DPUPKP) Kota Yogyakarta berharap, pekerjaan fisik revitalisasi sudah bisa dilakukan akhir Mei atau awal Juni.
Editor : Ainun Najib
Artikel Terkait