Lantaran masih anak-anak, polisi telah memanggil kedua orang tua pelaku. Kasus ini akan diselesaikan secara kekeluargaan, namun masih harus berkoordinasi dengan Bapas dan tokoh masyarakat. Nantinya hasilnya akan disampaikan ke Pengadilan Negeri Wates.
“Keputusannya kami sampaikan ke pengadilan untuk diterbitkan penetapan bahwa kasus tersebut sudah diselesaikan secara kekeluargaan,” katanya.
Editor : Kuntadi Kuntadi
Artikel Terkait