Pasukan pro-Rusia terlihat di atas kendaraan lapis baja di kota pelabuhan Mariupol selatan yang terkepung. (Foto : Reuters)

Presiden Ukraina, Volodymyr Zelenskiy pada Jumat (15/4/2022) mengatakan, situasi militer di selatan dan timur negara itu masih sangat sulit. 

"Keberhasilan militer kami di medan perang benar-benar signifikan, signifikan secara historis. Tetapi mereka masih belum cukup untuk membersihkan tanah kami dari penjajah. Kami akan mengalahkan mereka lagi," kata Zelenskiy dalam pidato video larut malam. 

Ukraina terus meminta sekutu untuk mengirim senjata yang lebih berat dan embargo internasional atas minyak Rusia.


Editor : Ainun Najib

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network