Saat ini kasus kecelakaan ini masih ditangani Unit Lakalantas Satlantas Polres Gunungkidul. Sedangkan kedua kendaraan yang terlibat kecelakan diamankan di Mapolres Gunungkidul sebagai barang bukti.
Polisi mengimbau agar warga lebih berhati-hati saat berkendaraan. Apalagi ketika hendak memotong jalan harus dipastikan kondisi sepi dan aman.
Editor : Kuntadi Kuntadi
Artikel Terkait