Untuk sementara waktu tebing yang berada di belakang rumah sumardiono akan dipasangi dengan. Terpal tujuannya agar tidak terjadi longsor susulan ketika ada hujan lebat lainnya.
Pihaknya tidak menghimbau kepada pemilik rumah untuk mengungsi namun mereka harus tetap waspada jika sewaktu-waktu terjadi longsor susulan. Untuk beraktivitas ataupun tidur pemilik rumah diharapkan menjauhi dari tebing. "Pokoknya selalu waspada soalnya hujan diperkirakan masih akan terjadi," ujar dia.
Editor : Ainun Najib
Artikel Terkait