Tim SAR gabungan mengevakuasi mayat Suryanto yang tewas bunuh diri terjun ke Sungai Opak, Bantul. (Foto: istimewa)

Pencarian hari kedua, dibagi menjadi 3 SRU. SRU pertama melakukan pencarian dengan menggunakan perahu karet sejauh 5 kilometer dari lokasi kejadian.  Sedangkan SRU 2 melakukan penyisiran dengan body rafting sejauh 2 kilometer dan SRU 3 melakukan penyisiran melalui jalur darat sejauh 3 kilometer. 

Tim SAR Gabungan yang terlibat dalam pencarian hari ke 2 ini kurang lebih sekitar 80 personil. Tiap-tiap SRU beranggotakan sekitar 10-15 personil yang terbagi dalam masing-masing SRU.

Korban mengakhiri hidupnya dengan terjun ke Sungai Opak mengajak anak dan istrinya. Sebelum melakukan aksinya, korban sempat bercerita kepada saksi Slamet akan dibunuh. Setelah bercerita korban melompat ke sungai dan hilang tenggelam. 

“Dia sempat bercerita akan dibunuh, saat itu mata dan mukanya merah,” kata Slamet. 


Editor : Kuntadi Kuntadi

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network