Sekreatris Daerah (Sekda) Sleman, Harda Kiswaya mengatakan, dengan kondisi tersebut, sekarang sedang melakukan upaya penambahan bed baik critical maupun non critical. Termasuk menyiapkan rumah sakit bersalin Covid-19.
“Saat ini kami sedang menyusun nggaran untuk pengadaan tersebut. Mudah-mudahan dengan PTKM kasus Covid-19 di Sleman bisa terkendali,” ujarnya.
Editor : Ainun Najib
Artikel Terkait