Dia mengungkapkan bahwa baku tembak antara prajurit dan KKB pimpinan Egianus Kogoya berlangsung sekitar 60 menit. Sebelumnya, pada Selasa (6/7/2021), kelompok Egianus juga menembaki prajurit TNI di Distrik Yall saat mengamankan kedatangan logistik yang dikirim dengan helikopter.
Akibatnya, tiga anggota dari Yonif 310/KK terluka, yakni Praka Sigit mengalami luka tembak di pinggang, Pratu Masmur mengalami luka terserempet peluru di bagian kepala, serta Prada Rudi mengalami luka di bagian bibir atas terkena rekoset.
Baca Juga
Perempuan Asal Klaten Ditemukan Tewas di Terminal Giwangan Yogyakarta
Editor: Ainun Najib