get app
inews
Aa Text
Read Next : 3 Jalur Alternatif ke Gunungkidul Ini Jadi Favorit Wisatawan Lokal, Cocok untuk Weekend Trip

5 Tempat Nongkrong di Bantul Yogyakarta, dari Konsep Lawas sampai Pemandangan Sawah

Selasa, 12 Oktober 2021 - 20:29:00 WIB
5 Tempat Nongkrong di Bantul Yogyakarta, dari Konsep Lawas sampai Pemandangan Sawah
Tempat nongkrong di Bantul Yogyakarta cocok untuk menghabiskan waktu bersama teman dan keluarga (Foto: Instagram/kafe80sbocoralus)

3. Angkringan Gentong Putih

(Foto: Facebook/Angkringan Gentong Putih)
(Foto: Facebook/Angkringan Gentong Putih)

Tempat nongkrong berikut ini terletak di Jalan Jend Ahmad Yani, Badegan, mengusung konsep tak kalah unik, yaitu menggunakan gerobak dorong di depan bangunan utama. Tersedia pula menu lezat dengan harga terjangkau pastinya.

4. Kopi Keyong - Cafe Pancasila

(Foto: Facebook/Kafe Keyong Cafe Pancasila)
(Foto: Facebook/Kafe Keyong Cafe Pancasila)

Tempat nongkrong berikutnya memiliki menu khas yaitu berbagai macam varian kopi dari berbagai daerah yang memiliki cita rasa berbeda. Menu best seller kafe yang berlokasi di Jalan Manding Imogiri, Sabdodadi, ini pada Oktober 2021 adalah kopi Arabica daerah Jawa.

5. The Sawah

Tempat nongkrong yang satu ini berada di depan hamparan sawah, sejuk dipandang mata di Sekarpetak, Bangunjiwo. Pemandangan ini cocok bagi Anda untuk berkumpul bersama keluarga. Namun untuk datang ke sini lebih baik memesan tempat dulu, karena cukup ramai.

Editor: Anton Suhartono

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut