get app
inews
Aa Text
Read Next : 5 Tempat Wisata Dekat Candi Prambanan yang Lagi Viral, Cocok Buat Liburan Singkat!

Candi Prambanan dan Ratu Boko Dapat Izin Uji Coba Pembukaan Destinasi Wisata di Sleman

Rabu, 08 September 2021 - 16:21:00 WIB
 Candi Prambanan dan Ratu Boko Dapat Izin Uji Coba Pembukaan Destinasi Wisata di Sleman
Pekerja menyapu kawasan Wisata Candi Prambanan yang tutup sementara di Sleman, Minggu (20/6/2021). Candi Prambanan dan Ratu Boko mendapat izin untuk uji coba pembukaan. (Foto : Antara)

Untuk objek wisata lain yang masih ditutup, Kustini meminta pelaku wisata lain sedikit bersabar. Pasalnya jika uji coba ini sukses dan level PPKM di minggu depan bisa turun, akan semakin banyak obyek wisata yang diperbolehkan untuk buka.

“Jika ini sukses dan level kita bisa turun ke level 2, wisata lain akan bisa dibuka. Jadi hasil baik pada minggu ini harus bisa ditingkatkan lagi seperti patuh prokes agar meminimalisir penyebaran virus. Agar minggu depan level kita bisa turun ke level 2,” jelasnya.

Editor: Ainun Najib

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut