get app
inews
Aa Text
Read Next : Kecelakaan di Kulonprogo, Pemotor Tewas Terpental 10 Meter Ditabrak Minibus

Capaian Vaksinasi Covid-19 di Bantul Minim, Baru Sekitar 5 Persen

Jumat, 30 April 2021 - 11:46:00 WIB
Capaian Vaksinasi Covid-19 di Bantul Minim, Baru Sekitar 5 Persen
Ilustrasi vaksin Covid-19. (Foto: Ist)

Sementara Ketua Harian Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Bantul, Joko Purnomo mengatakan, akan melakukan pengawasan kepada pemudik. Mereka wajib menjalani karantina mandiri atau menggunakana shelter yang sudah disiapkan. 

“Kami akan lakukan pengetatan kepada pemudik. Kami tidak ingin lebaran ada lonjakan Covid-19,” katanya.  

Saat ini sudah 75 persen kalurahan telah memiliki shelter. Sebanyak 38 di antaranya juga mendapat dukungan sarana dan prasarana dari pemkab, seperti kasus, kompor, hingga kipas angin. Shelter ini dipilih karena luasan wilayah dan jumlah warganya. 

“Pemudik harus melakukan isolasi mandiri, dan nanti akan dilakukan swab antigen,” katanya.  

Editor: Kuntadi Kuntadi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut