get app
inews
Aa Text
Read Next : Misi Pemain Anyar PSS Sleman Ajak Rian Ingin Curi Poin di Kandang PSIS Semarang

Jeda Kompetisi BRI Liga 1 Indonesia, Kiper PSS Sleman Anthony Pinthus Liburan ke Gunungkidul

Jumat, 08 September 2023 - 19:21:00 WIB
Jeda Kompetisi BRI Liga 1 Indonesia, Kiper PSS Sleman Anthony Pinthus Liburan ke Gunungkidul
Kiper PSS Sleman, Anthony Pinthus saat berlibur di Pantai Nguyahan, Gunungkidul. (Foto: doc/PSS Sleman)

Selesai liburan, dia langsung bergabung Bersama rekan setim untuk melaksanakan latihan. Dalam latihan ini, dia berdiskusi banyak dengan pelatih kipper PSS, Dragos Plopeanu untuk mengevaluasi kesalahan serta memperbaiki performa sebelum berangkat ke laga tandang kontra Borneo FC Minggu (17/09/2023) mendatang.

“Bersama pelatih kiper Dragos, kami sudah diskusi mengenai hal apa saja yang perlu diperbaiki serta dikembangkan sepanjang latihan dalam situasi libur kompetisi. Tentu saja kami akan melakukan apapun di latihan ini dengan lebih baik lagi agar lebih banyak clean sheet untuk laga-laga berikutnya,” ujarnya. 

Editor: Kuntadi Kuntadi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut