get app
inews
Aa Text
Read Next : Sultan HB X Sambut Dubes Australia, Bahas Penerbangan Langsung dan Kerja Sama Pendidikan

Keren, Pemkab Kulonprogo Miliki Lagu Ikon Pariwisata dalam 3 Bahasa

Jumat, 25 Maret 2022 - 21:16:00 WIB
Keren, Pemkab Kulonprogo Miliki Lagu Ikon Pariwisata dalam 3 Bahasa
Penyanyi keroncong Endah Laras berdialog dalam launching lagi Ikon pariwisata di kompleks Bandara YIA, Jumat (25/3/2022). (foto: iNews.id/Kuntadi)

Ketua Badan Promosi Pariwisata DIY, GKR Bendara mengapresiasi adanya lagi ikon pariwisata di Kulonprogo. ini bisa menginspirasi kabupaten/kota lain di DIY.  

"Ini bisa mendorong potensi pemulihan pariwisata Kulonprogo juga DIY,” ujar putri Gubernur DIY Sri Sultan HB X ini. 
  
Sementara Bupati Kulonprogo, Sutedjo mengatakan, lagu ikon pariwisata akan menguatkan identitas pariwisata Kulonprogo. Lagu ini diharapkan bisa menumbuhkan semangat kebersamaan, sinergitas dan kreativitas dalam mengembangkan pariwisata Kulonprogo.

"Sudah saatnya kita bangkit bersama untuk mengembalikan perekonomian terutama dari sektor pariwisata," ujarnya.

Editor: Kuntadi Kuntadi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut