get app
inews
Aa Text
Read Next : Autopsi Jenazah Pria Korban Penganiayaan Polisi di Ende Diwarnai Histeria Keluarga

KPU Gunungkidul Siapkan Pendamping dan TPS Ramah Penyandang Disabilitas

Selasa, 01 Desember 2020 - 14:29:00 WIB
KPU Gunungkidul Siapkan Pendamping dan TPS Ramah Penyandang Disabilitas
Ilustrasi Pilkada 2020. (foto: Istimewa)

Komisioner Divisi Sosialisasi, Partisipasi Masyarakat dan SDM KPU Gunung Kidul Supami mengatakan saat ini target dinaikkan jadi 80 persen. Hal itu naik dari target sebelumnya kan 72 persen.

Dia menjelaskan naiknya target partisipasi pemilih di pilkada merupakan permintaan dari KPU DIY. Hal itu disampaikan saat penyampaian perencanaan strategis (renstra) untuk Pilkada 2020.

Menurut Supami, secara nasional KPU RI menetapkan target partisipasi sebesar 77 persen. Sedangkan KPU DIY menetapkan angka yang lebih tinggi, yaitu 80 persen untuk partisipasi pemilih pilkada di tiga kabupaten.

"KPU DIY meminta semua menyesuaikan sehingga kami pun ikut menaikkan targetnya. Untuk mencapai target tersebut, kami mengintensifkan sosialisasi kepada masyarakat agar menggunakan hak pilihnya pada 9 Desember ini," katanya.

Editor: Ainun Najib

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut