get app
inews
Aa Text
Read Next : Dramatis! Evakuasi Korban Banjir Tapsel, 2 Prajurit Kodam I/BB Sempat Hanyut Terseret Arus

Mayjen Rudianto Jabat Pangdam IV/Diponegoro

Rabu, 24 Februari 2021 - 19:11:00 WIB
 Mayjen Rudianto Jabat Pangdam IV/Diponegoro
Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto. (Foto: Sindonews)

Kabidpenum Puspen TNI, Kolonel Laut (KH) Edys Riyanto mengatakan, mutasi dan rotasi jabatan itu dilakukan dalam rangka memenuhi kebutuhan organisasi dan pembinaan karier. Kemudian, mengoptimalkan pelaksanaan tugas-tugas TNI yang semakin kompleks dan dinamis. 

"Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto, S.I.P. kembali melakukan mutasi dan rotasi jabatan di lingkungan TNI," katanya dalam keterangan tertulis, Rabu (24/2/2021).

Editor: Ainun Najib

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut