Pemkab Sleman Buka Pendaftaran 161 Formasi CPNS dan PPPK
Jumat, 02 Juli 2021 - 19:09:00 WIB

Harda menghimbau para pelamar CPNS maupun PPPK agar tidak mempercayai apabila ada oknum atau calo yang menjanjikan dapat membantu kelulusan dalam setiap tahapan seleksi dengan keharusan menyediakan sejumlah uang atau bentuk lain.
“Kelulusan pada pengadaan CPNS dan PPPK tahun 2021 ini merupakan prestasi para pelamar sendiri karena tes dilakukan melalui CAT (Computer Assisted Test ), apabila ada kecurangan atau pelanggaran maka akan diproses secara hukum,” katanya.
Editor: Ainun Najib