Senggol Mobil, Pengendara Motor Jatuh Meninggal di Tempat
Rabu, 03 November 2021 - 09:23:00 WIB
Petugas masih mengembangkan kasus ini. Sebab pengemudi mobil yang tidak diketahui identitasnya tersebut, setelah kejadian tidak berhenti namun tetap melaju tidak memberikan pertolongan. “Kami hingga saat ini masih mencari mobil dan pengemudinya,” ujarnya.
Untuk menekan kasus laka lantas, Galan mengimbau saat berkendaraan di jalan raya harus hati-hati dan mentaati peraturan lalu lintas. Sebab terjadinya kecelakaan biasanya diawali dengan adanya pelanggaran.
Editor: Ainun Najib