Teknologi Nano Jadi Solusi Efektif Pengobatan Covid-19
Jumat, 12 Maret 2021 - 22:41:00 WIB
Selama beberapa dekade, kata dia, nanopartikel telah banyak digunakan dan dipelajari karena sifat uniknya, seperti ukurannya yang kecil, dan kelarutan yang lebih baik.
"Selain itu, juga menghasilkan pengembangan obat yang lebih baik, aman, dan penghantarannya yang dapat ditargetkan pada jaringan," kata dia.
Ia mengatakan nanopartikel logam, terutama nanopartikel perak dapat digunakan sebagai antivirus yang kuat dan berspektrum luas, baik dengan atau tanpa modifikasi permukaan.
"Namun, aktivitas antivirus dari nanopartikel ini sebagian besar masih belum dieksplorasi," kata Yandi.
Editor: Ainun Najib