Teror Ular Sanca Resahkan Warga Patuk Gunungkidul, Sepekan Warga Tangkap 10 Ekor
Senin, 20 November 2023 - 14:30:00 WIB
Salah seorang warga Iwan Haryanto mengaku, ular yang berhasil ditangkap merupakan anakan. Sedangkan indukan ular ini belum berhasil ditemukan
"Warga masih mencari induknya. Hanya lokasi di sini susah karena banyak rumpun bambu dan kebun,” ujarnya.
Editor: Kuntadi Kuntadi