get app
inews
Aa Text
Read Next : 5 Pos Polisi di Yogyakarta Dilempari Molotov dan Batu

Turun ke PPKM Level 3, Sleman Kebut Vaksinasi untuk Persiapan Sekolah Tatap Muka

Rabu, 08 September 2021 - 15:56:00 WIB
Turun ke PPKM Level 3, Sleman Kebut Vaksinasi untuk Persiapan Sekolah Tatap Muka
Petugas melakukan vaksin di Student Center Al Azhar, Jalan Padjajaran (Ringroad Utara) Mlati Sleman, Sabtu (4/9/2021). (Foto : Ist)

Pemkab Sleman masih terus melakukan percepatan vaksin bagi pelajar. Bahkan, pada 12 September 2021 ini, semua pelajar Sleman diharapkan telah divaksin.

"Kami perkirakan sisa sekitar 3.400 yang belum vaksin karena baru selesai terpapar, tidak hadir, maupun tidak diizinkan oleh orang tuanya," katanya.

Selain bagi pelajar, Ery menjelaskan vaksinasi juga menyasar bagi pendidik dan tenaga kependidikan dari mulai jenjang TK, nonformal, SD sampai SMP. Dari seluruh jumlah pendidik dan tenaga kependidikan tersebut, 83 sampai 94 persen telah melakukan vaksin.

"Sementara itu, sejumlah tenaga pendidik belum divaksin karena tidak lolos screening kesehatan dan sebelumnya pernah terpapar Covid-19," katanya.

Editor: Maria Christina

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut