Vaksinasi Covid-19 Bagi Pelayanan Publik di Bantul, Dilaksanakan Pekan Kedua Maret
Rabu, 03 Maret 2021 - 15:38:00 WIB

Dinas Kesehatan juga tidak mengetahui jadwal distribusi yang akan dilakukan pemerintah pusat. Prinsip ketika ada distribusi akan diteruskan kepada masyarakat dengan dilakukan vakisnasi.
“Kalau dulu satu orang satu kemasan, sekarang ini multi, satu kemasan bisa dipakai 10 orang,” katanya.
Editor: Kuntadi Kuntadi