Noviartuti membenarkan pada pekan lalu warga menemukan sepeda motor Honda Supra AA 2245 YW di sekitar lokasi. Hingga kini pemilik kendaraan tersebut juga belum diketahui. Motor itu telah diamankan di Polsek Temon.
“Dari pelacakan regident sesuai nopolnya, sejak tahun 2013 sudah tidak teregistrasi. Kami masih mencari siapa pemiliknya,” katanya.
Editor : Kuntadi Kuntadi
Artikel Terkait