Anggota DPRD Kulonprogo Septi Nur Anggraini meminta Disdagin untuk melakukan upaya pengembangan IKM. Kemudian, OPD harus bisa memberikan fasilitasi dana pusat DAK untuk revitalisasi teknologi bagi IKM, sehingga daya saing bisa meningkat.
“IKM perlu ada pendampingan agar ada inovasi produk sampai dengan modal dan pemasaran,” katanya.
Editor : Kuntadi Kuntadi
Artikel Terkait