Menrut media AS itu, proyek militer Saudi tersebut dapat menambah masalah lebih lanjut pada upaya pemerintahan Biden untuk menghidupkan kembali Rencana Aksi Komprehensif Gabungan (JCPOA) 2015 dengan Iran untuk menahan program nuklir Teheran.
Kepada CNN, Kementerian Luar Negeri China dalam sebuah pernyataan mengungkapkan bahwa Beijing dan Riyadh adalah mitra strategis yang komprehensif. Kedua negara akan terus bekerja sama di semua bidang, termasuk perdagangan militer.
Editor : Ainun Najib
Artikel Terkait