Terpisah Kanit Reskrim Polsek Kotagede Iptu Mardiyanto mengatakan, dari hasil olah tempat kejadian perkara (TKP) menemukan botol bekas lemparan molotov dan bekas api yang menyala. Di sekitar lokasi ada 2 CCTV, tetapi CCTV mati total.
“Botol yang digunakan untuk pelemparan molotov hanya satu. Botol diisi bensin kemudian ada sumbu. Setelah menyala, botol di lempar. Posisi melemparnya sangat dekat. Dugaan pelaku, dua orang satu orang mengendarai sepeda motor dan satu orang melakukan pelemparan," katanya.
Editor : Ainun Najib
Artikel Terkait