Direktur Aktriyo secara simbolis menyerahkan kacamata kepada siswi pondok pesantren. (Foto : MPI/Yohanes Demo)

Selain MNC Peduli dan Esselor, kegiatan ini juga berkolaborasi dengan Akademi Optometri Yogyakarta (Aktriyo). Aktriyo adalah lembaga pendidikan perguruan tinggi yang fokus mempelajari dan menganalisis mata yang ada di kota Yogyakarta.

Direktur Aktriyo, Teguh Suripto sangat mengapresiasi atas kerjasama yang terjalin dengan baik ini. Dia bersyukur dan berterimakasih bisa bersama-sama membantu masyarakat yang membutuhkan.

"Terimakasih kepada Esselor dan MNC Peduli atas kerjasama baik ini. Harapannya semoga kita bisa membangun kolaborasi secara menerus," katanya.

Sebagai informasi, kegiatan pemeriksaan mata dan pembagian kacamata gratis kerjasama MNC Peduli dan Esselor sudah berlangsung sejak tahun 2016 di 30 lokasi. Dan lebih dari 12.000 orang sudah menerima manfaat ini.


Editor : Ainun Najib

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network