Bupati Bantul Abdul Halim Muslih melihat secara detil drone penumpang yang bisa untuk taksi terbang.(Foto : MPI/erfan erlin)

Halim mengatakan, kemungkinan ke depan mereka akan menggandeng perusahaan yang memproduksi drone atau pesawat tanpa awak tersebut. 

Pihaknya akan berupaya memafaatkan drone sprayer untuk membantu petani dalam menyeprot pestida. Karena otomatisasi pertanian harus segera dilakukan mengingat persaingan global telah dimulai. "Kita akan berupaya menggandeng mereka," ujarnya.

Co Founder Froq Indonesia atau PT Solusi Transportasi Indonesia, Asro Nasiri menuturkan sebenarnya Indonesia mampu untuk mengembangkan tehnologi pesawat tanpa awak salah satunya drone penumpang. 

Hanya saja kemarin pihaknya menghadapi kendala bahan baku yang terhambat masuk ke Indonesia. "Impor kemarin sempat tersendat karena pandemi Covid-19," tutur dia.


Editor : Ainun Najib

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network