Bupati Sleman Kustini (Foto: iNews.id/Priyo Setyawan)

Pemkab Sleman juga telah menyiapkan skenario dimulainya pembelajaran tatap muka (PTM) dan pembukaan tempat wisata. Skenario ini siap dilaksanakan apabila level di Sleman sudah turun dan mendapatkan ijin dari pemerintah pusat.
 
“Secara sistem dan prinsip kita sudah siap. Karena ini sudah kita rancang jauh-jauh hari. Harapannya minggu ini (level) kita bisa turun dan mulai menerapkan uji coba tersebut,” harapnya.
 
Saat ini Kabupaten Sleman baru diizinkan melakukan uji coba pembukaan pusat perbelanjaan dan mal. Dari uji coba tersebut belum ditemukan adanya pelanggaran maupun klaster kasus positif baru. 


Editor : Kuntadi Kuntadi

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network